KESIMPULAN TUGAS 1 SAMPAI 3
PENGANTAR WEB SCIENCE#
Pengantar Web Science merupakan mata kuliah softskill yang berguna untuk mengasah pemikiran mahasiswa dalam mempublikasikan pendapat maupun literatur yang sebelumnya sudah di observasi maupun memberikan pendapat baru mengenai apa saja hal yang berkaitan dengan teknologi. Dalam kajiannya, web science lebih di tekankan kepada apa saja yang harus di pelajari seputar web. Mulai dari sejarah, metode sampai kegunaan yang di aplikasikan di dalam kehidupan sehari-hari.
Dari ketiga tugas yang diberikan dosen Pengantar Web Science kepada mahasiswa mengenai apa saja aspek yang ada pada web, kami berhasil mengetahui tentang metode dalam pengelolaan web yang baik juga sistematis. Bisa mengetahui hal apa saja yang menjadi dampak web dalam bidang ekonomi.
Pada dasarnya semakin banyak kita menelaah lebih jauh tentang web, maka semakin bagus pula web yang kita kelola.